Jumat, 27 Februari 2009

Choirs

Di dunia Barat, terutama Eropa abad pertengahan, diyakini bahwa malaikat diatur dalam kelompok hierarki. Mungkin karena malaikat diyakini terus menyanyikan pujian bagi Tuhan, level dari hierarki malaikat ini disebut sebagai choir atau paduan suara.
Dalam skema teologi Dionisian dan Aeropagite di awal abad enam-uraian yang amat berpengaruh dan kemudian diambil oleh Thomas Aquinas-malaikat diatur menjadi sembilan choir, masing-masing kesatuan dibagi menjadi tiga hierarki, mungkin merefkeksikan Trinity.

Hierarki Pertama :
Seraphim
Cherubim
Thrones

Hierarki Kedua :
Dominions
Virtues
Powers

Hierarki Ketiga :
Principalities
Archangels
Angels

Tidak ada komentar:

Posting Komentar